Kamis, 04 Juni 2015

Buku Kujang Pajajaran

Kujang adalah salahsatu Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) dan merupakan Hak Kekayaan Intelektual (HKI) yang harus terus disosialisasikan kepada masyarakat agar tetap lestari dan menjadi bagian indetitas Sunda khususnya, masyarakat Jawa Barat umumnya.
Kujang sampai saat ini sudah menjadi salah satu ICON Jawa Barat.
Sebelumnya  saya sama sekali tidak memahami tentang kujang,   apalagi membuatnya.  Tetapi setelah saya menemukan kujang kuno dan banyak bertanya tentang hal itu kepada guru kami yaitu Anis Jatisunda (alm.) seorang Budayawan Jawa Barat,  mulai ada ketertarikan dan hingga saat ini,  membuat kujang sudah menjadi profesi akhir hidup saya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Please Uktub Your Ro'yi Here...